Malfungsi pada hardisk yang notabene merupakan komponen terpenting bagi penyimpanan data bisa menyebabkan hilangnya data berharga. Maka dari itu, kamu perlu segera menghubungi service hardisk Balikpapan.
Terjadinya kerusakan hardisk bisa bervariasi. Ada yang rusak secara mendadak, apa pula yang bertahap. Sementara itu, proses perbaikannya tidak boleh sembarangan karena hardisk termasuk komponen yang sensitif.
Mari kenali lebih lanjut mengenai masalah hardisk dan tempat untuk memperbaikinya.
Masalah yang Sering Terjadi Pada Hardisk
Kinerja hardisk sangat menentukan performa komputer atau laptop. Sehingga kerap kali terjadinya masalah pada hardisk ditandai dengan sistem yang lemot.
Ada banyak jenis masalah yang dapat terjadi pada hardisk, berikut beberapa di antaranya:
- Hardisk tidak ditemukan sehingga sistem tidak mampu merespon perintah yang kamu masukkan. Masalah ini bisa terjadi karena kerusakan kabel internal atau faktor kerusakan fisik.
- Adanya banyak file corrupted juga bisa mengakibatkan sistem tak bisa membaca hardisk. Tanda file corrupt yaitu tak bisa kamu buka dan muncul notifikasi. Penyebabnya bervariasi, mulai dari kesalahan shut down, hingga crash.
- Hardisk overheat (terlalu panas) karena bekerja terlalu keras dalam waktu lama. Hal ini bisa mengarah pada penurunan performa hardisk hingga mati total.
- Muncul blue screen sehingga komputer harus restart atau masuk safe mode. Hal ini bisa mengindikasikan kerusakan hardisk.
- Serangan virus yang menyebar dari sistem ke hardisk. Biasanya, virus berasal dari kegiatan download dan install yang asal. Serangan virus yang berat bisa mengharuskan kamu mengunjungi service hard disk terdekat.
- Hardisk penuh karena kamu sudah menyimpan terlalu banyak data. Habisnya ruang penyimpanan hardisk juga bisa menyebabkan terjadinya malfungsi sehingga kinerja perangkat jadi lambat.
- Muncul bunyi aneh dari hardisk saat piringan bekerja membaca atau menuliskan data. Bunyi yang tidak biasa bisa mengindikasikan penurunan kinerja hardisk.
Jasa Recovery Data Service Hardisk Balikpapan
Recovery Data Indonesia menghadirkan jasa recovery data dan jasa service hard disk yang melayani seluruh Indonesia. Apapun masalah pada hardisk milikmu, kami punya tenaga profesional yang siap mengatasinya.
Teknisi kami memiliki jam terbang tinggi, sehingga telah berpengalaman menangani berbagai jenis masalah hardisk. Sudah banyak yang membuktikan kualitas layanan kami. Hal ini terlihat dari jumlah ulasan pelanggan yang mencapai lebih dari 3.500.
Workshop HDD terpercaya dari Recovery Data Indonesia menghadirkan solusi ideal untuk menyelamatkan data penting dalam hardisk milikmu.
Baca Juga: Jasa Recovery Data dan Service Hardisk Samarinda
Keunggulan Jasa Service Hardisk Recovery Data Indonesia

Supaya makin yakin, mari kenali daftar keunggulan yang layanan kami tawarkan:
1. Peringkat Tinggi
Review atau ulasan pelanggan termasuk hal yang wajib kamu cek sebelum menggunakan suatu layanan.
Recovery Data Indonesia sangat terbuka terhadap ulasan. Kamu bisa melihat ada ribuan ulasan terkait layanan kami. Peringkat bintang 4,5 yang berasal dari ulasan pelanggan tersebut merupakan bukti nyata dari kualitas layanan kami.
Kami juga memberikan tanggapan sebaik mungkin terhadap ulasan negatif yang kadang muncul akibat keluhan pelanggan. Hal ini menjadi nilai plus yang tidak selalu ada di setiap jasa service hardisk Balikpapan.
2. Tersedia Portfolio Workshop
Portfolio juga termasuk faktor penting yang perlu kamu cek saat memilih tempat HDD service terpercaya.
Recovery Data Indonesia menampilkan kumpulan hasil pengerjaan yang bisa kamu lihat pada website resmi Recovery Data Indonesia. Kami juga melampirkan review pelanggan pada akun media sosial instagram @bangamin_servicehardisk.id.
Jadi, kamu bisa memastikan langsung berbagai kasus yang pernah kami tangani, jumlah jam terbang, dan pengalaman teknisi.
Kamu juga bisa meminta kontak dari pelanggan yang pernah menggunakan jasa kami apabila perlu tanya-tanya lebih detail.
3. SOP Standar Internasional
SOP atau Standar Operasional sangat penting untuk menjamin proses pengerjaan berlangsung dengan lancar. Terutama dalam hardisk service yang memerlukan ketelitian tinggi.
Demi menjamin kualitas pengerjaan yang batik, kami menggunakan SOP berstandar internasional untuk layanan service hardisk dan data recovery. SOP juga menjamin pengerjaan dilakukan dengan baik dan benar.
4. Peralatan dan Bahan Lengkap
Kami juga menyediakan berbagai peralatan dan bahan untuk menunjang kebutuhan service hardisk dan recovery data.
Selain peralatan lengkap, Recovery Data Indonesia juga senantiasa menggunakan produk berlisensi sehingga terjamin original. Kualitas alat dan bahan ini berperan penting untuk memastikan penanganan memberikan hasil terbaik.
5. Jaminan Privasi Data
Jasa service hardisk eksternal dan recovery data dari Recovery Data Indonesia dilengkapi dengan garansi privasi data.
Kami menyadari betul bahwa setiap data sangat penting bagi pelanggan. Maka dari itu, kami berkomitmen untuk menjaga kerahasiaannya dan memastikan data tidak digunakan oleh pihak mana pun.
Salah satu langkah antisipasi Recovery Data Indonesia yaitu dengan pemasangan CCTV pada ruangan service hardisk.
Baca Juga: Jasa Recovery Data & Service Hardisk Banjarmasin Profesional
6. Harga yang Pas
Nah, masalah harga bisa cukup tricky untuk layanan data recovery. Kamu sebaiknya tidak asal tergiur oleh iming-iming harga yang murah. Apalagi service hardisk memiliki tingkat kesulitan yang bervariasi tergantung dari jenis kerusakan.
Recovery Data Indonesia memasang harga yang pas. Maksudnya yaitu sesuai dengan tingkat kesulitan penanganan. Jadi, dijamin tidak kemurahan maupun kemahalan.
7. Akad Transaksi yang Jelas
Transparansi harga termasuk salah satu prioritas kami. Maka dari itu, Recovery Data Indonesia menyediakan kesempatan bagi setiap pelanggan untuk memutuskan jadi tidaknya transaksi setelah konfirmasi masalah dan estimasi harga.
Dengan begitu, kamu boleh saja membatalkan service apabila tidak menyetujui biaya penanganan.
Harga Recovery Data Service Hardisk Balikpapan
Biar nggak penasaran, berikut daftar harga layanan recovery data service ringan menengah oleh Recovery Data Indonesia:
- Hardisk/flashdisk 1 – 32 GB: mulai dari Rp240.000,-
- Hardisk/flashdisk 1.5 – 8 TB: mulai dari Rp800.000,-
- SSD 120 – 512 GB: mulai dari Rp240.000,-
- SSD 1TB ke atas: mulai dari Rp1,6 juta
- SSD 2TB: Rp2,7 juta – Rp5,2 juta
Sebagai catatan, besar biaya pasti bisa sangat bervariasi tergantung pada jenis kerusakan dan tingkat kesulitan pengerjaan. Jadi, untuk mendapatkan estimasi yang lebih spesifik, kamu sebaiknya langsung menghubungi CS Recovery Data Indonesia.
Baca Juga: Jasa Service Hardisk | Recovery Data Jakarta Terbaik
Service Sekarang!
Recovery Data Indonesia menghadirkan solusi recovery data dan service hardisk terbaik yang melayani seluruh Indonesia.
Tempat service kami berpusat di Bandung. Jadi, kamu bisa kirimkan dulu hardisk ke lokasi kami untuk pemeriksaan. Setelah itu, kami akan menghubungi untuk konfirmasi masalah hardisk dan harga service yang perlu kamu bayarkan.
Jika sudah sepakat, maka hardisk kamu akan langsung mendapatkan penanganan oleh teknisi kami. Segera hubungi WhatsApp CS Recovery Data Indonesia melalui nomor berikut untuk informasi lebih lanjut:
- 085212346601
- 085212346602
- 085174294818
- 085179752590
Kamu juga bisa cek langsung informasi lengkap mengenai daftar layanan dan portfolio hasil pengerjaan service hardisk Balikpapan melalui website berikut: